Ini Arahan Camat Biringkanaya dalam Supervisi dan Monitoring LPM

BERITA.NEWS, Makassar – Lembaga Pemberdayaan Masyarakat ( LPM ) Kecamatan Biringkanaya melakukan supervisi Dan monitoring, Selasa (25/06/2019).

Camat Biringkanaya, Mahyuddin dalam supervisi dan monitoring di Kantor LPM, Kelurahan Bulurokeng, Kecamatan Biringkanaya menyampaikan arahannya.

“Ke depan tugas Ketua LPM akan lebih banyak, lurah dan LPM harus satu visi lebih memberdayakan masyarakat dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” kata Camat Mahyuddin.

Baca Juga :  Hakim Panggil Dirut PT. Valesto Indonesia dan PT. Ardendi Jaya Sentosa Hadir di PN Jakut

Selain Camat Mahyuddin, Lurah Bulurokeng,K Ketua Forum Komunikasi LPM Biringkanaya, Ketua LPM Se-Kecamatan Biringkanaya dan Anggota BPM Kota Makassar juga turut hadir.

Comment